Cocok untuk Taburan Nasi Kuning atau Nasi Udik, Resep Serundeng Kelapa Renyah Gurih dan Tahan Lama

- Minggu, 3 September 2023 | 14:05 WIB
Selain abon, serundeng kelapa merupakan pelengkap yang cocok disatukan dengan beragam panganan. Berikut resep serundeng kelapa yang renyah. (Instagram/astinahyulianti)
Selain abon, serundeng kelapa merupakan pelengkap yang cocok disatukan dengan beragam panganan. Berikut resep serundeng kelapa yang renyah. (Instagram/astinahyulianti)

KORAN GALA - Selain abon, serundeng kelapa merupakan pelengkap yang cocok disatukan dengan beragam panganan. Mulai dari nasi uduk, nasi kuning, hingga disantap dengan nasi putih.

Serundeng kelapa juga bisa dijadikan pelengkap goreng ayam, tahu, atau tempe.

Cara membuatnya pun tidak terlalu sulit. Sehingga serundeng bisa menjadi stok di saat kita terdesak.

Berikut resep serundeng kelapa yang renyah dan gurih untuk stok lauk yang tahan lama:

Baca Juga: Resep Churros Kayu Manis, Kering di Luar Lembut di Dalam Cocok Bagi Pemula yang Ingin Berjualan

Bahan utama:

- 1 butir kelapa parut

Bahan bumbu 1:

- 5 bawang merah

- 4 bawang putih

- 1 sdt ketumbar

- 5 cabe merah besar

- 1 cm kunyit

- 1 keping gula merah

Halaman:

Editor: Brilliant Awal

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X