Bermula dari pencuri hingga jadi Wali Songo, inilah kisah Sunan Kalijaga yang pernah diusir oleh ayahnya sendiri

- Kamis, 7 Desember 2023 | 15:27 WIB
Sebelum menjadi Walisongo, Sunan Kalijaga pernah dilabei berandal karena suka mencuri di rumah ningrat. (Tangkap Layar TikTok @historyin_AI.)
Sebelum menjadi Walisongo, Sunan Kalijaga pernah dilabei berandal karena suka mencuri di rumah ningrat. (Tangkap Layar TikTok @historyin_AI.)

Hops.ID - Siapa sangka, Raden Said yang biasa kita panggil Sunan Kalijaga ternyata sosok yang sangat ditakuti oleh kaum ningrat pada masanya.

Bagaimana tidak, saat remaja Raden Said yang merupakan putra dari Bupati Tuban itu ternyata adalah seorang perampok yang ulung.

Sunan Kalijaga muda bahkan sempat di usir dari kota kelahirannya oleh orang tuanya sendiri karena kejahatannya tersebut.

Baca Juga: Musim liburan nih! Yuk simak tips liburan tanpa distraksi media sosial

Lantas, bagimanakah kisah hijrah Raden Said hingga bisa menyandang gelar Wali Songo di tanah Jawa?

Dilansir Hops.ID dari akun TikTok @historyin_Ai pada Kamis, 7 Desember 2023 berikut adalah kisah hijrah Raden Said yang sering kita kenal sebagai Sunan Kalijaga.

Raden Said atau yang akrab dipanggil Sunan Kalijaga merupakan osok yang terkenal dan ditakuti oleh kaum ningrat jaman dahulu.

Baca Juga: Beda kasta, segini perbandingan gaji BCL dan Arina Winarto eks istri Tiko Aryawardhana

Ia juga sering dipanggil dengan sebutan 'berandal lokajaya', meski demikian sosoknya sangat dicintai oleh masyarakat miskin pada saat itu.

Diketahui, Raden Said merupakan putra dari Bupati Tuban, Tumenggung Wilatikta dan ibunya bernama Dewi Retno Dumilah.

Sunan Kalijaga lahir sekitar tahun 1400-an dari keluarga bangsawan Tuban. Sejak kecil ia dididik secara agamis oleh kedua orang tuanya.

Baca Juga: Inspirasional! Kisah sukses Mignon Francois mengubah jadi ,000,000 hanya dengan berjualan cupcake

Namun menginjak usia dewasa, hati Raden Said justru memberontak usai melihat kemiskinan masyarakat Tuban yang mendapat banyak ketidakadilan kala itu.

Hal itu lantas membuat Raden Said memilih jalan yang salah. Ia nekat menjadi berandal atau perampok yang mencuri harta dan bahan makanan di Kadipaten serta dirumah para bangsawan yang kikir.

Halaman:

Editor: Wefni Azlen

Sumber: TikTok @historyin_AI

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X