6 Cara Mengolah Bunga Mawar untuk Kesehatan dan Kecantikan, Mudah dan Praktis Kok

6 Cara Mengolah Bunga Mawar untuk Kesehatan dan Kecantikan, Mudah dan Praktis Kok

6 Cara Mengolah Bunga Mawar untuk Kesehatan dan Kecantikan, Mudah dan Praktis Kok-Taman Lestari-Youtube

RADARPEKALONGAN - Punya bunga mawar di pekarangan rumah, tapi bingung bagaimana cara mengolah bunga mawar untuk kesehatan dan kecantikan? Nah, pada artikel kali ini akan membahas bagaimana cara mengolah bunga mawar untuk kesehatan dan kecantikan secara mudah dan praktis.

Penggunaan bunga mawar untuk kesehatan dan kecantikan telah tercatat dalam berbagai literatur kuno, termasuk dalam kitab pengobatan di China dan India.

Di dalam kitab pengobatan di China manfaat bunga mawar yaitu dapat digunakan untuk mengobati masalah pencernaan, sakit kepala dan dapat meningkatkan kesehatan jantung.

Sedangkan di dalam kitab pengobatan di India air mawar dan minyak mawar dapat digunakan untuk meredakan stres, meningkatkan suasana hati serta dapat digunakan untuk berbagai macam perawatan kulit.

BACA JUGA:Wanita Wajib Tahu, Inilah 6 Manfaat Bunga Mawar untuk Kecantikan, Ternyata Bisa Bikin Awet Muda

Lantas, bagaimana cara pengolahan bunga mawar tersebut? Berikut ini ada beberapa cara mengolah bunga mawar untuk kesehatan dan kecantikan yang dapat kalian praktekan di rumah.

Cara Mengolah Bunga Mawar untuk Kesehatan dan Kecantikan

1. Teh Mawar untuk Meredakan Stres

Cara mengolah bunga mawar untuk kesehatan dan kecantikan yang pertama yaitu dengan membuat teh mawar.

Bunga mawar diketahui memiliki sifat menenangkan dan dapat membantu meredakan stres. Salah satu cara yang dapat digunakan yaitu dengan membuat teh mawar.

Berikut ini adalah langkah-langkah dalam pembuatan teh mawar:

  • Rebus dua sendok teh kelopak bunga mawar dengan 250 sampai 300 mililiter air mendidih selama 10 menit.
  • Saring agar ampasnya terpisah dari airnya dan sajikan ke dalam 1 cangkir.
  • Kalian dapat menambahkan madu atau lemon jika kalian suka.

Minum teh dari kelopak bunga mawar tersebut secara teratur agar dapat membantu mengurangi stres dan meningkatkan kesejahteraan mental.

BACA JUGA:Buktikan Sekarang Juga, Inilah 9 Manfaat Bunga Mawar untuk Kesehatan, Ternyata Dapat Digunakan untuk Diet

2. Minyak Mawar untuk Perawatan Kulit

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: