Jet Tempur

Ada Enam Jet Tempur Tertua di Dunia yang Masih Beroperasi, Ini Nama dan Spesifikasinya

Dilansir dari oldest.org, ada enam jenis pesawat jet tempur tertua di dunia yang masih beroperasi hingga saat ini

Editor: Jamaluddin
Kompas.com/The National Interest
Jet tempur MIG-21. 

Lebih dari 4.600 pesawat F-16 telah dibuat sejak produksinya disetujui pada tahun 1976, menjadikannya salah satu pesawat tempur paling populer dan banyak digunakan yang pernah ada.

PROHABA.CO Meski banyak negara memiliki pesawat jet tempur, tapi ada jet tempur tertua di dunia yang hingga kini masih beroperasi.

Dalam usianya tak lagi muda, tapi pesawat jet tempur itu tetap beroperasi dan siap terbang untuk melindungi negaranya.

Dilansir dari oldest.org, ada enam jenis pesawat jet tempur tertua di dunia yang masih beroperasi hingga saat ini seperti dikutip dari Kompas.com.

1. Mikoyan-Gurevich MiG-21 (1955)

MiG-21 juga dikenal sebagai ‘Fishbed’ adalah jet tempur dan pencegat supersonik.

Dikembangkan oleh Biro Desain Mikoyan-Gurevich di Uni Soviet, pesawat ini adalah pengembangan dari jet tempur Soviet sebelumnya seperti MiG-15 dan MiG-17.

Desain awal menampilkan sayap menyapu, tapi varian produksinya memiliki sayap delta.

Pesawat ini memiliki ciri khas shock cone dan saluran masuk udara depan.

Desain MiG-21 menjadikannya pesawat tempur ringan ini mampu mencapai kecepatan Mach 2.

Jarak tempuhnya pendek karena penempatan tangki bahan bakarnya, sehingga perlu menggunakan tangki eksternal.

2. Northrop F-5 (1959)

Northrop F-5 adalah keluarga pesawat tempur ringan supersonik.

Pesawat ini dirancang pada akhir tahun 1950-an oleh Northrop Corporation.

Halaman
1234
Sumber: Kompas.com
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di

    AA
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    berita POPULER

    © 2024 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved