Share
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tips Modifikasi Motor Matic Agar Tetap Aman dan Nyaman

Andaru Danurdana , Jurnalis-Selasa, 08 Maret 2022 |00:11 WIB
Ilustrasi sepeda motor (Freepik)
Ilustrasi sepeda motor (Freepik)
A
A
A

JAKARTA – Bosan dengan motor matic yang itu-itu saja? Modifikasi bisa jadi jawabannya. Menjadi salahsatu hobi yang kerap digeluti pemilik motor matic, modifikasi motor tak perlu jauh dari kata aman dan nyaman kok.

Ingin coba mempercantik tampilan motor? Berikut beberapa tips dari MNC Portal agar kendaraan anda tetap aman dan nyaman.

1. Cari Referensi

Sebelum memulai, ada baiknya cari banyak referensi dari internet supaya bisa menentukan jenis modifikasi apa yang cocok dengan motor kesayangan. Dengan banyaknya komunitas motor yang kini tersebar di internet, mencari referensi pun bisa dilakukan tanpa perlu keluar rumah.

BACA JUGA:Ternyata Ini Penyebab Mobil Cepat Overheat, Nomor 1 Paling Sering Disepelekan 

2. Survey Harga

Sembari mencari referensi jenis modifikasi, jangan lupa untuk survey harga dari jenis-jenis modifikasi yang terlihat menarik. Biasanya, anggota komunitas motor tak akan segan-segan untuk membeberkan daftar harga dari barang yang mereka pasang di unggahan-unggahan mereka.

Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari Okezone hanya dengan satu akun di ORION, daftar sekarang dengan klik disini dan nantikan kejutan menarik lainnya
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita otomotif lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement