Share

4 Tokoh Islam di Bidang Matematika

Penulis: Uci Alrasyid , Ilustrasi: Jurnalis
Sabtu 25 Juni 2022 17:54 WIB
Berikut ini adalah 4 tokoh Islam di bidang Matematika yang memiliki sumbangsih yang sangat penting.


Baca Juga: 4 Tokoh Indonesia Terkenal Integritasnya
 
Ada beberapa tokoh Islam yang telah berkontribusi dalam bidang keilmuan terutama matematika.
 
Para ilmuwan ini mempunyai sumbangsih penting dalam bidang matematika mulai dari sistem aljabar, geometri, kalkulus, hingga trigonometri.


Baca Juga: 4 Tokoh Betawi Pernah Menjadi Menteri
 
1. Al Khawarizmi
Al Khawarizmi mempunyai nama lengkap Muhammad bin Musa Al Khawarizmi. Ia dikenal dengan julukan Bapak Aljabar Modern. Salah satu karyanya adalah menciptakan sistem aljabar.
 
2. Abu Wafa Al Buzjani
Al Buzjani merupakan tokoh Islam di bidang matematika dan astronomi. Ia lahir di kota kecil Buzjan, Nishapur pada 940 M. Sejak kecil, kecerdasannya sudah terlihat serta minatnya di bidang ilmu alam.
 
Simak selengkapnya di Infografis.