Anda di halaman 1dari 16

ALAT INDERA MANUSIA

(Fungsi dan pemeliharaannya)

UPT PUSKESMAS TULAKAN


2019
APA ITU PANCA INDERA?
• Panca indra adalah alat-alat
tubuh yang mempunyai fungsi
untuk mengetahui keadaan luar.

• 1. Indra penglihat (mata),


• 2. Indra pendengar (telinga),
• 3. Indra pembau/pencium
(hidung),
• 4. Indra pengecap (lidah) dan
• 5. Indra peraba (kulit).
1. INDRA PENGLIHAT (MATA)
• Mata ialah indera yang yang
fungsinya untuk melihat lingkungan
sekitarnya dalam bentuk
gambar, sehingga dengan mata
bisa mengenali benda-benda yang ada di
sekitarnya dengan cepat.

• Mata adalah indra penglihat yang


menerima sebuah rangsang berupa
cahaya (fotooreseptor). Mata tersusun
dari alat tambahan mata, bola mata, otot
bola mata, dan saraf optik II.
2. Indra pendengar (telinga)
• Telinga merupakan alat indra yang
berfungsi untuk mendengar suara
yang ada di sekitar kita.
• Telinga ialah indra pendengaran
yang menerima sebuah rangsangan
berupa suara (fonoreseptor).
Penyakit Pada Telinga

• Tuli : Tidak bisa mendengar


• Bisul : Radang atau infeksi lokal pada kulit
dalam yang d sebabkan oleh kuman atau
bakteri
• Congek : Infeksi kronik telinga tengah
dengan gendang telinga yang berlubang dan
mengeluarkan cairan atau nanah.
1. TULI/TIDAK BISA MENDENGAR GENDANG TELINGA RUSAK

CONGEK/KOTORAN TELINGA BISUL TELINGA


Gendang telinga normal & berlubang
Gendang telinga mengeluarkan nanah
MENCEGAH PENYAKIT TELINGA

• Hindari membersihkan telinga dengan benda runcing


/ tajam
• Hindarkan diri kalian dari suara yang memekakan
telinga
• Segera ke dokter bila ad yang merasakan sakit dalam
telinga
3. Indra Pembau (Hidung)
• Hidung ialah indera yang kita gunakan
untuk mengenali suatu lingkungan sekitar
atau sesuatu dari aroma yang dihasilkan.
Serabut-serabut pada saraf penciuman
terdapat pada bagian atas selaput lendir
hidung. Serabut-serabut olfaktori ini
mempunyai fungsi untuk mendeteksi
rangsang zat kimia dalam bentuk gas di
udara (kemoreseptor).
Cara kerja hidung adalah sebagai
berikut.
• Rangsang (bau) menuju ke lubang hidung lalu
menuju ke epitelium olfaktori lalu menuju ke
mukosa olfaktori lalu menuju ke saraf olfaktori
lalu menuju ke talamus lalu menuju ke
hipotalamus dan terakhir menuju ke otak.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai